Minggu, 18 Januari 2009

Menghapus password bios dengan software

yaaa.. menghapus password bios.. mungkin tips ini bagi sebagian orang sudah agak basi,karena untuk menghapus password bios gampang,tinggal mereset mainboardnya aja atau mencabut baterai CMOS nya aja yang ada di mainboard.
tapi... tunggu dulu bagaimana jika yang terpassword Notebook,apa anda harus membongkar Notebook anda juga,saya rasa anda akan berpikir seratus kali untuk membongkar notebook anda.
untuk itu disini saya akan berbagi pengalaman saya tentang bagaimana menghapus password Notebook.
yang diperlukan hanyalah sebuah sofware utility yang anda bisa download di sini.
pengunaannya pun sangat gampang.
anda download programnya kemuadian extract dan burning ke CD.
trus anda atur notebook anda agar boot dari CD ROM. tinggal next-next aja dan pilih jenis bios anda. selesai

semoga sukses.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

tinggalkan pesan anda disini

 

Kebudayaan Toraja | Tips dan Trik